Ketika seseorang mengalami sembelit, bisa jadi terdapat kelainan-kelainan anatomi pada usus, seperti:1) Prolapsus: usus besar dalam keadaan menggantung
2) Prolapsun on lower with organ pressure: kondisi ketika usus besar menggantung & menekan organ-organ dibawahnya, seperti Rahim, kandung kemih, dsb
3) Spasm: penyempitan pada bagian tertentu di usus. Gejala yg biasa muncul jika usus mengalami kondisi seperti: terjadi keram & pengetatan otot
4) Ballooned signoid: pembesaran usus besar akibat penimbunan gas/bahan feses terutama pada usus besar sekitar igmoid
5) Stricture: pengecilan pada bagian-bagian tertentu usus
6) Diverticulata: munculnya kantong-kantong kecil pada bagian tertentu pada usus besar yg ditimbulkan oleh selaput lender karna adanya kerusakan pada lapisan otot usus besar. Kantong ini dapat pecah & mengakibatkan infeksi (diverticulitis)
7) Colitis: pengembangan pada sebagian usus besar sementara bagian lain terjadi penyempitan. Merupakan radang akut akibat sembelit lanjutan & diare serta sering terjadi akibat tekanan emosi & kecemasan.
Sumber: Diktat Kuliah Herba Thibun Nabawi, Diktat 7 Sistem Pencernaan, hal. 166-167
0 komentar:
Posting Komentar